Music 'n Us

Hey there fellas! di artikel sebelumnya aku pernah bilang kalo aku suka musik soo... di artikel kali ini aku mau sharing tentang musik dan bagaimana sih musik bisa mempengaruhi emosi seseorang? emang bener kalo dengerin musik bisa bikin mood kita naik turun?

Musik itu sendiri memiliki suatu kekuatan untuk menstimulasi emosi pada diri seseorang. Kalau kita perhatikan lingkungan sekitar, tak sedikit orang-orang  yang sedang merasakan kegalauan karena putus hubungan, kebahagiaan, amarah karena sesuatu yang baru atau saja pernah dialaminya, mereka menenangkan dirinya dengan mendengarkan musik. Jujur aku sendiri sering melakukan itu it's refreshing tho...

Emosi itu adalah suatu hal yang bisa dibilang menarik dalam otak manusia, dan musik itu sendiri juga merupakan sebuah karakteristik yang sama luar biasanya dengan emosi. Memahami interaksi spesial antara emosi dan musik dapat mendekatkan kita pada sifat dasar dari kedua hal tersebut. Peran ingatan pada emosi itu cukup dekat atau bisa dibilang sangat akrab karena contohnya, some people may have sad songs playlist or breakup songs on their phone yang sering mereka dengerin, nahh...every pieces of the song they listened to pada saat-saat emosional, that can instantly bring on the emotional state experienced yang mereka rasain saat itu atau sudah pernah dirasakan pada masa lalu. And that's how musik bisa mempengaruhi emosi seseorang.


Fyi, gak cuman musik bisa mempengaruhi emosi lohh...seringkali ketika aku lagi belajar atau ngerjain tugas, aku selalu puter musik and I think it helps me to concentrate and maybe it works for some people too. Ada peneliti yang mengatakan bahwa mendengarkan musik itu dapat memperbaiki kerusakan otak and encourage our creativity, and I think that's why kalo dengerin musik sambil belajar bawaannya itu jadi tenang. Jadi gak heran kalau banyak sekali musisi diluar sana yang bisa meciptakan musik-musik yang enak untuk didengar karena tadi yang udah aku bilang sebelumnya kalo musik itu juga bisa mengasah atau mendorong kreativitas seseorang.



Comments